menunggu yang tidak ada
18.42
entah ini sudah berapa kali putri pohon menutup buka jendela kamarnya,, dia tidak nampak juga,, dia hanya mampir sesaat,, tidak menyelesaikan yang seharusnya diselesaikan,, tidak menjawab yang seharusnya di jawab,, putri pohon terus menunggunya,, menunggu yang tidak ada (mungkin),,
0 komentar